Demi Kumpulkan Dana Pengobatan Bayinya, Wanita Ini Buka Jasa Menyusui Bertarif Rp 13 Ribu per Menit

Di samping mereka, beberapa kantong berisi ASI Tang dipajang dan ditawarkan bagi mereka yang minat membelinya.
Tang mengatakan orang-orang sesekali membayarnya untuk memberi makan bayi mereka.
dailymail.co.uk
Meski sedang dililit kesulitan, Tang dan suaminya tak berkecil hati dlam menghadapi tantangan.
"Saya percaya, selama kita berusaha keras, kita bisa mnegatasi kesulitannya," ujar suami Tang.
Pria tersebut mengatakan akan mencari pekerjaan paruh waktu untuk memudahkan kehidupan mereka.
Dalam beberapa bulan, istrinya juga akan kembali bekerja.
color: #323233; padding: 0px 0px 25px; text-align: justify;"> Setelah kisah mereka menjadi viral, pihak berwenang setempat pun turun tangan.
Dalam sebuah pernyataan online, Shenzhen Internet Information Office mengkonfirmasi bahwa klaim pasangan itu benar adanya.
Pernyataan tersebut juga mengungkapkan jika rumah sakit tetap merawat bayi perempuan tersebut meskipun kedua orangtuanya belum mampu membayar tagihan medis.
Pihak pejabat dan pemerintah daerah pun telah mengunjungi pasien tersebut dan memberi mereka bantuan yang sesuai dan diizinkan oleh peraturan di China.
(TribunStyle.com/ Salma Fenty Irlanda)


close
==[ Klik disini 1X ] [ Close ]==